Category: Renungan Sepekan 2023

0

Minggu 31 Desember 2023

MEMBANGUN HUBUNGAN  Bacaan Sabda : Lukas 24:50-53 “Lalu Yesus membawa mereka ke luar kota sampai dekat Betania. Di situ Ia mengangkat tangan-Nya dan memberkati mereka. Dan ketika Ia sedang memberkati mereka, Ia berpisah dari...

0

Sabtu 30 Desember 2023

KEBANGKITAN YESUS ADALAH FAKTA Bacaan Sabda : Lukas 24:1-49 “Dan lagi: dalam nama-Nya berita tentang pertobatan dan pengampunan dosa harus disampaikan kepada segala bangsa, mulai dari Yerusalem. Kamu adalah saksi dari semuanya ini.” (Lukas...

0

Jumat 29 Desember 2023

KEBAIKAN HATI YESUS Bacaan Sabda : Lukas 23:1-56 “Yesus berkata: “Ya Bapa, ampunilah mereka, sebab mereka tidak tahu apa yang mereka perbuat.” Dan mereka membuang undi untuk membagi pakaian-Nya. Orang banyak berdiri di situ...

0

Kamis 28 Desember 2023

KEBESARAN SEJATI Bacaan Sabda : Lukas 21-22 “Tetapi kamu tidaklah demikian, melainkan yang terbesar di antara kamu hendaklah menjadi sebagai yang paling muda dan pemimpin sebagai pelayan. Sebab siapakah yang lebih besar: yang duduk...

0

Rabu 27 Desember 2023

MARAH TANPA BERSALAH Bacaan Sabda : Lukas 19-20 “Lalu Yesus masuk ke Bait Allah dan mulailah Ia mengusir semua pedagang di situ, kata-Nya kepada mereka: Ada tertulis: Rumah-Ku adalah rumah doa. Tetapi kamu menjadikannya...

0

Selasa 26 Desember 2023

BERDOA DENGAN TEKUN Bacaan Sabda : Lukas 17-18 “Tidakkah Allah akan membenarkan orang-orang pilihan-Nya yang siang malam berseru kepada-Nya? Dan adakah Ia mengulur-ulur waktu sebelum menolong mereka? Aku berkata kepadamu: Ia akan segera membenarkan...

0

Senin 25 Desember 2023

MENGABDI KEPADA ALLAH Bacaan Sabda : Lukas 16:1-31 “Semuanya itu didengar oleh orang-orang Farisi, hamba-hamba uang itu, dan mereka mencemoohkan Dia.” (Lukas 16:14) Kesetiaan seseorang adalah hal yang sangat nyata dalam tindakan dan sikap...

0

Minggu 24 Desember 2023

MENCARI YANG TERHILANG Bacaan Sabda : Lukas 15:1-32 “Maka bangkitlah ia dan pergi kepada bapanya. Ketika ia masih jauh, ayahnya telah melihatnya, lalu tergeraklah hatinya oleh belas kasihan. Ayahnya itu berlari mendapatkan dia lalu...

0

Sabtu 23 Desember 2023

RENDAH HATI Bacaan Sabda : Lukas 13-14 “Sebab barangsiapa meninggikan diri, ia akan direndahkan dan barangsiapa merendahkan diri, ia akan ditinggikan.” (Lukas 14:11) Ada 2 nilai kehidupan yang saling bertentangan yaitu sombong dan rendah...

0

Jumat 22 Desember 2023

WASPADALAH Bacaan Sabda : Lukas 12:1-59 “Sementara itu beribu-ribu orang banyak telah berkerumun, sehingga mereka berdesak-desakan. Lalu Yesus mulai mengajar, pertama-tama kepada murid-murid-Nya, kata-Nya: “Waspadalah terhadap ragi, yaitu kemunafikan orang Farisi.” (Lukas 12:1) Dalam...