Selasa 19 Juli 2022

KETIDAKTAATAN SAUL Bacaan Sabda : 1 Samuel 13:1-23 Kata Samuel kepada Saul: “Perbuatanmu itu bodoh. Engkau tidak mengikuti perintah TUHAN, Allahmu, yang diperintahkan-Nya kepadamu; sebab sedianya TUHAN mengokohkan kerajaanmu atas orang Israel untuk selama-lamanya....